REI DPD Jabar dan Komisariat Bekasi Beri Santunan dan Sebar Wakaf 1000 Mushaf Al Quran
BEKASI, DAKTA.COM - Ikut memberikan peran sosial, Realestat Indonesia (REI) DPD Jawa Barat dan Komisariat Bekasi, Sabtu (8/5) membagikan santunan dan sebar wakaf 1000 mushaf Al Qur'an.
Program sosial ini, merupakan agenda kerja rutin tahunan dalam memberikan bantuan terhadap sesama.
"Program kita sebenarnya, ada juga bedah rumah. Karena pandemi kita ganti. Dan ini sasarannya kepada yayasan yatim piatu," kata Tuti Mugiastuti ditemui saat program berbagi dan peduli berkah Ramadhan 1442 H di Cikarang Utara, Bekasi.
Dalam kesempatan itu, REI DPD Jabar dan Komisariat Bekasi membagikan 100 paket bingkisan dan santunan bagi yatim piatu. Para pengurus REI juga road show mengunjungi sejumlah tempat yakni; Yayasan Gema Insan Amanah, Cikarang Utara. Selanjut Rumah tahfidz dan rumah yatim Daarul Hijrah Sukaraya dan Panti Asuhan An - Nurriyah, Tambun Selatan.
"Tujuan kita adalah agar REI semakin dikenal bahwa kita fokus unit bisnis membangun rumah subsidi dan non subsidi," pungkas Tuti.
Progam CSR hari ini, serentak dilakukan diwilayah kerja masing - masing daerah.
"Semoga kehadiran kita memberikan manfaat buat orang lain," harap Tuti.
Sekedar informasi kegiatan serupa juga dilaksanakan oleh REI DPD Jabar pada tahun 2019. Dalam kegiatan itu REI Jabar dan Komisariat Bekasi menyerahkan santunan senilai total 100 juta rupiah.
Reporter | : |
- BAZNAS Berikan Rekomendasi Izin Pembentukan Bagi LAZ Al-Kahfi Peduli
- Jangan Sampai Dideportasi, Ini Cara Bikin Visa Wisata ke Luar Negeri
- Obsatar Sinaga Pimpin ICMI Jabar Seusai Terpilih Dalam Muswil
- Peresmian Kampung Zakat Desa Bersinar Uwemalingku (beriman, bersinergi, dan berkarya)
- Anter Bantuan Hewan Ternak Pakai Perahu Eretan, Bukti Dukungan Pemberdayaan Ekonomi Pesantren
- Program Tebar Sarung dan Mukena: Menjawab Keperluan Jiwa para Korban Semeru
- Dana Muktamar IV Wahdah Islamiyah Sebagian Dialihkan untuk Korban Bencana
- Himpunan Alumni IPB Salurkan Bantuan Kemanusiaan Terdampak Erupsi Semeru
- Bentuk Apresiasi, IFI Gelar Indonesia Fundraising Award 2021
- Meriah, Sahabat Yatim Indonesia Rayakan Milad Laznas Ke-12 Tahun
- HA-E IPB Serahkan Donasi untuk Masyarakat Terdampak Bencana di NTT dan NTB
- Human Initiative Miliki 4 Program Bukber
- Terima Donasi Kembali, BAZNAS Akan Salurkan Bagi Warga Terdampak Pandemi
- Kemensos Berikan Paket Sembako Ke Jurnalis Terdampak Covid 19
- Martabat Kewartawanan Perlu Dijaga Demi Kepercayaan Publik
0 Comments